Sweet Potato
AboutLinksStuffEntries

________________________________________________________________________________________
Thursday, December 13, 2012 | 5:03:00 AM | 0 Atasinchi
Agar Nikmat Makan Ikan Laut

Bau amis dari ikan laut bisa bikin kita enggan memakannya. Padahal kandungan gizinya baik untuk masa pertumbuhan, lho! bagaimana cara agar bisa tetap memakannya tanpa mual karena bau amis, ya?
Ikan laut memang penting untuk di konsumsi tubuh. Sebab,ikan laut  merupakan sumber protein dan asam lemak yang penting untuk pertumbuhan badan dan perkembangan otak kita. DHA (Asam DokosaHeksaenoat) merupakan bagian dari asam lemak Omega 3 sangat penting untuk otak kita. Nah, kita bisa mendapatkan DHA tersebut salah satunya dengan mengkonsumsi ikan laut.
Bau amis biasanya merupakan penyebab utama kita jadi tak suka memakan ikan laut. Sebenarnya, jika ikan laut diolah secara baik, bau amisnya bisa berkurang, lho. Coba, deh, kalau mama atau "Mbak"-mu baru saja membeli ikan laut, langsung saja lumurkan perasan jeruk lemon. Pada ikan itu Diamkan sebentar, baru diolah. Cara pengolahannya bisa digoreng atau dibakar, pasti menjadi, hmmm....lezat. Apabila pengolahannya benar, maka ikan laut bisa jadi makanan yang sangat lezat! Selamat mencoba!

Labels:

PAST FUTURE


_______________________________________
◕ Disclaimer ◕


Brigitta | 12 y.o | Tar4 | Book lovers ^_^ _______________________________________
◕ Shout Here ◕

Put your cbox code here.

_______________________________________
◕ Sing Along ◕


_______________________________________
◕ Big Claps ◕

Basecode : Ana Min- Ji
Template : Sya Syahirah
Header : OneWifey
Tutorial : OneWifey
BestView : Google